- Jika ingin memasang lantai kayu dirumah anda untuk menciptakan nuansa premium dan nyaman, anda berada di artikel yang tepat. Disini menyediakan beragam jenis produk dengan harga yang bersaing dipasaran.
Tenaga pemasang yang bekerja dengan kami tentunya sudah memiliki skill yang bisa diandalkan dan juga jam terbang yang tinggi jadi setidaknya bisa meminimalisir kesalahan.
Nah berikut ini adalah informasi mengenai harga produk dan kisaran jasa lantai solid maupun jenis lain yang kami sediakan:
Harga Lantai Kayu Indoor (Parket & Flooring)
Lantai parket indoor memiliki beberapa jenis dan ukuran yang bisa di sesuaikan dengan selera serta budget yang di sediakan.
Harga lantai kayu indoor di hitung dalam Rupiah dengan satuan meter persegi.
Tipe Produk |
Ukuran/pcs |
Harga/m2 |
Parket Jati |
1,2cm x 5cm x 30cm |
Rp 282.000 |
Flooring Jati |
1,5cm x 9cm x 30-90cm |
Rp 487.000 |
Flooring Merbau |
1,5cm x 9cm x 30-120cm |
Rp 472.000 |
Flooring Merbau Jumbo |
1,5cm x 12cm x 30-90cm |
Rp 527.000
|
Produk-produk diatas tersedia stoknya, jika anda ingin membeli produk dan menanyakan detail spesifikasinya seperti apa, silahkan kontak marketing kami disini:
Karakteristik Flooring Kayu Jati
Flooring kayu jati tersedia dalam dua jenis varian produk, yaitu parket dan flooring.
Keduanya dibedakan sebab ukurang yang berbeda, ukuran parket sendiri lebih kecil dibandingkan dengan flooring, akan tetapi parket lebih banyak digunakan karena motifnya dapat terekspos dengan indah.
Karakteristik Flooring Kayu Merbau
Saat ini lantai indoor memiliki dua jenis material yang berbeda, dan kali ini kayu merbau dipilih sebagai pelapis lantai premium yang bernuansa eksotis.
Memiliki dominan warna coklat kemerahan membuat orang terpesona melihatnya, serta kualitas kayu yang tinggi menjadikan lantai kayu merbau tahan lama dan kuat.
Ongkos Jasa Parket Kayu & Flooring Indoor
Pemasangan Parquet dan flooring biasanya diaplikasikan di area seperti ruang tamu, kamar tidur, ruang keluarga.
Tidak jarang pula diaplikasikan di ruang publik seperti Bandara, Cafe, ataupun rumah ibadah dan juga gedung olahraga.
- Pemasangan Parquet diatas Acian = Rp 200.000 /permeter
- Pemasangan Parquet diatas Keramik = Rp 220.000 /permeter
- Pemasangan Flooring diatas Keramik = Rp 220.000 /permeter
- Pemasangan Flooring diatas Acian = Rp 200.000 /permeter
- Pemasangan Adu manis = Rp 75.000 /permeter
- Pemasangan Skirting/Plint = Rp 30.000 /permeter
Keterangan:
Biaya jasa lantai parket kayu tersebut bersifat sementara, dan berlaku untuk metode pemasangan Roll Oil (standar). Untuk metode pemasangan Sprayer biaya pemasangannya ditambah 60% dari harga dasar permeter.
*Media pemasangan meliputi; Keramik, Acian, Multiplek, Teraso, Marmer
Harga Lantai Kayu Outdoor (Decking Kayu)
Selain diaplikasikan pada indoor, lantai kayu juga sering digunakan pada luar ruangan (outdoor).
Jangan takut kayu akan lapuk atau cepat rusak, karena material yang digunakan dipilih dari jenis kayu kuat yang tahan dengan cuaca ekstrim sekalipun.
Berikut ini harga jual lantai decking outdoor paling laris dipasaran dengan harga termurah dan kualitas yang sebanding:
Tipe Produk |
Ukuran/pcs |
Harga/m2 |
Decking Kayu Keruing |
1,9cm x 9cm x 100-200cm |
Rp 454.000 |
Decking Kayu Bengkirai |
1,9cm x 9cm x 100-200cm |
Rp 454.000 |
Decking Kayu Merbau |
1,9cm x 9cm x 100-200cm |
Rp 494.000 |
Decking Kayu Ulin |
1,9cm x 9cm x 100-200cm |
Rp 894.000
|
Karakteristik Decking Kayu
Berbeda dengan lantai untuk indoor, decking kayu atau lantai outdoor kerap diaplikasikan pada luar ruangan.
Memang decking merupakan produk khusus yang dirancang untuk tahan segala resiko pada kondisi tak terduga.
Berbeda dengan lantai parket, decking kayu memiliki alur anti slip diatas permukaannya yang dapat meminimalisir resiko licin ketika basah.
Selain itu, decking kayu dibuat lebih tebal sehingga membuatnya lebih kuat daripada parket maupun flooring.
Biaya Jasa Decking Kayu Outdoor (Luar Ruangan)
- Pemasangan Decking sebagai Pagar = Rp 270.000 /permeter
- Pemasangan Decking Kayu diatas Lantai = Rp 180.000 /permeter
- Pemasangan Decking di Tembok / Dinding = Rp 210.000 /permeter
- Pemasangan Adu manis = Rp 50.000 /permeter
- Pembuatan Lubang untuk lampu = Rp 15.000 /persatuan
Keterangan:
Harga diatas hanya berlaku untuk volume pemasangan diatas 20 meter persegi, jika dibawah volume tersebut harganya kondisional atau dapat dikonsultasikan terlebih dahulu.
*Biaya sudah termasuk pemasangan bantalan berukuran 40 x 40 cm dan Coating latsur eksterior
*Request warna dikenai biaya tambahan Rp 10.000 / m2 dari harga dasar pemasangan
Harga Lantai Sintetis Motif Kayu (Laminate Flooring)
Tak hanya berasal dari material kayu solid (100% kayu asli), melainkan ada juga lantai dari material serbuk kayu HDF.
Jenis lantai satu ini bisa menjadi alternatif yang lebih murah, dan dapat lebih mudah di install. Harga lantai laminate sendiri bergantung pada merknya, berikut rekomendasi tipe laminate yang berkualitas:
Tipe Produk |
Ukuran/pcs |
Harga/m2 |
Laminate Golden Crown |
0,8cm x 20cm x 120cm |
Rp 220.000 |
Laminate Kendo |
0,8cm x 20cm x 120cm |
Rp 240.000 |
SPC Flooring |
0,8cm x 20cm x 120cm |
Rp 250.000
|
Karakteristik Laminate Flooring
Laminate flooring ini terbuat dari material serbuk kayu yang dipadatkan (HDF). Kualitas papan laminate sendiri cukup kuat karena dipilih dari material dengan kelas paling tinggi.
Laminate memang lebih tipis dibanding parket, tapi jika diterapkan pada indoor akan cukup kuat.
Meskipun tidak terbuat dari kayu asli, lantai laminate ini memiliki tampilan visual yang sangat mirip dengan parket.
Selain itu, lantai laminate juga terasa seperti lantai kayu pada umumnya, karena memang materialnya dari kayu juga meskipun hanya serbuk yang dipadatkan.
Ongkos Jasa Pasang Lantai Laminate Profesional
- Pemasangan menggunakan Polyfoam 3mm = Rp 30.000 /permeter
- Pemasangan menggunakan Polyfoam 5mm = Rp 37.500 /permeter
- Pemasangan Skirting Plint = Rp 15.000 /permeter
Keterangan:
Biaya jasa diatas bersifat sementara, dan hanya berlaku untuk pemasangan diatas 50 meter persegi.
*Media pemasangan meliputi; Acian halus, Plesteran tanpa acian, Keramik, Mulitplek
Semua biaya jasa lantai parket kayu diatas hanya berlaku untuk wilayah yang meliputi; Pulau Jawa dan Bali. Untuk luar daerah tersebut biayanya bersifat kondisional dan dapat dikonsultasikan terlebih dahulu.
Untuk informasi yang belum anda temukan atau ingin berkonsultasi seputar jasa instalasi & harga lantai kayu terbaru dapat menghubungi marketing terbaik kami disini
0821-4444-8887.
Tenaga jasa instalasi parket, decking kayu, plafon, tangga yang kami miliki merupakan tukang yang ahli dan profesional dengan pengalaman bertahun-tahun lamanya.
Dengan begitu anda tidak perlu khawatir akan hasil akhir dari pemasangan yang kami kerjakan, anda juga dapat melihat secara langsung dengan mengunjungi proyek terdekat yang sedang kami kerjakan untuk memastikannya sendiri.
Sekian informasi yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat dan selamat menikmati hunian yang mewah menggunakan lantai dari kayu premium!